8 Manfaat Air Beras untuk Wajah yang Menawan

SUMO99 LOUNGE – 8 Manfaat Air Beras untuk Wajah yang Menawan.Air beras atau yang dikenal oleh masyarakat Indonesia sebagai air tajin yang sering digunakan sebagai penambah nutrisi atau bahkan pengganti susu untuk bayi.

Meskipun kemampuannya sebagai pengganti susu belum bisa dipastikan, tetapi sudah diketahui adanya manfaat air beras untuk wajah. Kira-kira apakah manfaat air beras untuk wajah?

8 Manfaat Air Beras untuk Wajah

Manfaat air beras untuk wajah

8 Manfaat Air Beras untuk Wajah yang-Air beras sudah lama dipercaya bermanfaat untuk kesehatan kulit dan rambut. Meskipun sebagian besar khasiatnya masih memerlukan studi lebih banyak lagi, terdapat berbagai manfaat air beras untuk wajah, seperti:

1.Melembutkan dan mencerahkan kulit wajah

Manfaat air beras untuk wajah yang paling dikenal adalah untuk melembutkan dan mencerahkan kulit. Biarpun riset lebih lanjut masih diperlukan, tetapi air beras dipercaya dapat mengurangi bercak hitam di wajah.

2.Mengatasi kulit wajah kering

Manfaat air beras untuk wajah yang lainnya adalah menanggulangi kulit kering dan iritasi akibat kandungan senyawa sodium lauryl sulfate yang umum ditemukan dalam perawatan wajah.

Meskipun belum terbukti, Anda dapat mencoba mencuci muka dengan air beras sebanyak dua kali sehari.

3.Menangkal kerusakan akibat sinar matahari

Air beras yang sudah difermentasi tidak hanya dapat dijadikan minuman beralkohol, tetapi mampu mengatasi kerusakan akibat sinar matahari dan diperkirakan memiliki senyawa dalam sunscreen yang alami.

Manfaat air beras untuk wajah dalam melindunginya dari sinar matahari akan lebih efektif bila digabungkan dengan kandungan tanaman lain yang juga bisa menjadi sunscreen alami.

4.Mencegah penuaan dini

Penuaan dini pada wajah dapat merusak penampilan, untungnya kandungan antioksidan dalam fermentasi air beras bisa mencegah penuaan dini. Namun, penelitian lebih lanjut masih diperlukan.

5.Meringankan kondisi kulit tertentu

Bukti penelitian mengenai manfaat air beras untuk wajah yang satu ini masih kurang, tetapi air beras dipercaya berkhasiat untuk mengatasi beberapa kondisi kulit seperti eksim, peradangan pada kulit, ruam-ruam, dan jerawat.

Bahkan, kandungan pati dalam air beras ditemukan dapat membantu penyembuhan kulit pada penderita dermatitis.

6.Meningkatkan produksi kolagen

Fermentasi air beras tidak hanya berpotensi menjadi sunscreen alami tetapi juga mampu meningkatkan produksi kolagen di kulit yang membuat kulit wajah kencang dan terbebas dari kerutan.

7.Toner dan pembersih wajah alami

Bagi Anda yang ingin mencoba menggunakan bahan alami, Anda bisa menggunakan air beras sebagai pembersih wajah dan toner. Cairkan air beras dengan air jika air beras yang digunakan adalah rebusan air beras atau fermentasi air beras.

Untuk mendapatkan manfaat air beras untuk wajah ini, cukup oleskan air beras pada wajah dan leher menggunakan kapas sebagai toner. Jika Anda ingin membersihkan wajah, pijat kulit muka yang telah diberikan air beras dan bilas setelahnya.

8.Mengandung banyak nutrisi untuk kulit wajah

Antioksidan hanyalah satu dari berbagai macam nutrisi air beras yang baik untuk kulit wajah, di antaranya adalah vitamin B, mineral, asam amino, dan vitamin E.

Perlu diingat bahwa manfaat air beras untuk wajah masih memerlukan berbagai penelitian. Anda dapat menggunakan air beras melalui proses perendam, fermentasi, ataupun dengan merebus air beras. Selamat mencoba!

Sumber : AGEN POKER , SUMO99 LOUNGE 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *